Indeks lengkap | Keslamatan (al-Najat)

Cover Summary Formats
BENARKAH NABI ISA DISALIB?
oleh John Gilchrist
Ahmadiah di Pakistan telah ditetapkan sebagai aliran bidat kecil non Islam mengajarkan bahwa Isa adalah seorang yang berjiwa dan berperangai lemah yang telah merencanakan suatu perebutan kekuasaan yang secara kebetulan selamat dari salib. Deedat menyetujui hal ini dan menerbitkan buku dengan judul Crucifixion or Crucifiction? Penulis buku ini memberikan tanggapan ada buku tersebut dan memaparkan kebenaran secara objektif.
PDF HTML
DOSA DAN PENEBUSAN DI DALAM KEPERCAYAAN ISLAM DAN KRISTEN
oleh Iskander Jadeed
Tidak dipertanyakan lagi bahwa semua orang memerlukan keselamatan, karena dosa sudah ditanam dalam kehidupan manusia, sebagaimana semua manusia sudah berbuat dosa. Tidak diragukan lagi bahwa hati manusia mengetahui, kalau pertobatan saja tidaklah cukup untuk menghapus dosa-dosa dan bahwa harus ada jalan yang lebih baik untuk mendapatkan pengampunan dan penebusan. Boklet ini membicarakan mengenai pandangan Kristen dan Islam tentang Penebusan.
PDF HTML
SALIB dalam INJIL dan AL QUR’AN
oleh Iskander Jadeed
Masalah penyaliban Yesus Kristus telah menimbulkan pertentangan pendapat di kalangan umat Muslim. Walapun Al Qur'an menyebutkan kematian Isa sebelum naik ke Sorga, para ahli agama Islam tidak sependapat atas penafsiran dari kata “inni mutawaffika” dalam surat Ali Imran 55. buku ini memberikan penjelasan singkat mengenai salin dalam Injil dan Al Qur'an.
PDF HTML